Masa jabatan Dekan Periode 2019-2023 akan berakhir di tanggal 28 September 2023. Terkait dengan itu, maka di bulan September 2023 FE UNIMED akan menyelenggarakan proses penjaringan, seleksi dan pengusulan Calon Dekan FE UNIMED Periode 2023-2027.(alert-warning)
Pemilihan Dekan FE UNIMED Periode 2023-2027
Selasa, September 05, 2023
Tags